
KENDARIPOS.CO.ID — Bagi pengendara dan pengguna jalan lainnya yang masih belum taat dan tertib aturan berlalu lintas, siap-siap saja terjaring razia. Hari ini, polisi lalu lintas (Polantas) secara serentak di Sultra akan menjaring pelanggar lalu lintas. Mereka bergerak dalam Operasi Zebra 2019.
